Gala Premire Film "Pukulan Maut" Telah Berlangsung Dengan Sukses Di Planet Hollywood Jakarta Selatan.
Beberapa Tamu Undangan Hadir Seperti :
Maxime Boutier, Kaemita, Monique Henry, Munajat Raditya, Sunny Pang
REVIEW :
Film Garapan Nayato Fio Nuala,Cukup Oke Dari Segi Action Dan Lokasi Shooting Dan Sistem Pengambilan Angel2 Kamera Pun Sangat Oke...
Saya Sangat Bangga Sekali Dan Penulis Dari Mas Alexander Harry Bonte,Sudah Oke Dan Pas...Tetapi Yg Kita Sempat Dikagetkan Awal Oleh Awal Jalan Ceritanya Tidak Beraturan,(Sempat Endingnya Kebalik Tiba2 Sudah Ribut Dan 3 Orang Ini Masuk Ke Rumah Sakit Jiwa ? )
Kita Jg Heran Knp Mereka Kok Dimasukan Kedalam Rumah Sakit Jiwa Bukan Di Kantor Polisi (Dsb)
Tetapi Penonton Disajikan Dengan Beberapa Adegan2 Acting Yg Cukup Oke...Tidak Kalah Saing Dengan Film The Raid (1).
Film Ini Jg Membuat Anda Kagum Dengan Full Action Dan Efek2 Suara Yg Cukup Oke...
Nah Anda Penasaran Dengan Kelanjutan Film Ini..?
Saksikan Pukulan Maut Mulai 9 January 2014 Diseluruh Bioskop2 Kesayangan Anda :)
Pukulan Maut: Aksi 'keras' baku hantam gaya Nayato Fio Nuala
Film berdurasi sekitar 78 menit yang di taburi pemain muda pendatang pendatang baru ini menjual genre aksi.
Tak ayal lagi, 'Pukulan Maut' lewat tangan Nayato menjadi tontonan segar pembuka tahun 2014.
Cerita yang ringan dan minim drama, Nayato sepertinya ingin membuktikan kelihaiannya membesut sebuah film, bahwa ditrinya bukan sekedar sutradara penggarap film horor dan thriller.
Walhasil sekitar 1 jam lebih penonton kerap di suguhi adegan baku hantam yang cukup 'keras'. Dari judul saja kita sudah bisa menyimak bahwa pasti film ini banyak menampilkan adegan kekerasan.
Dari mulai baku pukul, lempar, injak, tusuk, tembak menembak, hingga saling baku hantam dengan benda keras.
Namun jangan mengapresiasi film ini mirip The Raid: Redemption, besutan Gareth Evans , yang dua tahun lalu meraih sukses di pasaran.
Nayato tetap punya gaya sendiri menampilkan shoot close-up yang juga membuat mata tak berkedip. Bahkan ada frame dimana menampilkan visual darah kental yang mancur ke atas, kamera meng-close up-nya dengan gerak lambat, hingga frame tersebut cukup hidup di tonton.
Film penuh yang berkategori non stop-action ini di mainkan sederet bintang baru : Maxime Boutier, Kaemita, Monique Henry, Munajat Raditya, Sunny Pang dan aktor watak Ray Sahetapy.
Aksi baku hantam 'Pukulan Maut' mulai tayang di bioskop mulai 9 Januari.
0 Response to "Gala Premiere "Pukulan MAUT" | Nayato Fio Nuala"
Posting Komentar